Berita Desa
-
Era Baru Digitalisasi Desa, Duta Dan Kader Digital Lakukan Audiensi Bersama Bupati Banjar
Duta dan Kader Digital Kabupaten Banjar melakukan audiensi sekaligus pelepasan kader digital Kabupaten Banjar yang akan mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Kader Digital Fase III Program Desa Cerdas di...
-
Angkat Potensi Desa, Pemdes Simpang Tiga Gelar Musdes Pembentukan Tim RKDD
Pemerintah Desa Simpang Tiga Gelar Musyawarah Desa tentang Pembentukan Ruang Komunitas Digital Desa (RKDD) sekaligus Sosialisasi Program Desa Cerdas dari Kemendes. Acara tersebut dilaksanakan sebagai wujud...
-
Peduli Kesahatan Masyarakat, Desa Simpang Tiga Gelar Sosialisasi Pencegahan Penyakit TBC
Desa Simpang Tiga menggelar kegiatan sosialisasi pencegahan penyakit Tuberkulosis (TBC) sekaligus pelaksanaan kegiatan Pos Pelayanan Terpadu (Posbindu) yang bertempat di Balai Desa Simpang Tiga dengan...
-
Kader Posyandu Desa Simpang Tiga Tingkatkan Kapasitas Melalui Pelatihan Dari UPT Puskesmas Mataraman
Dalam upaya meningkatkan pelayanan kesehatan yang berkualitas dan tepat sasaran, kader Posyandu Desa Simpang Tiga mengikuti pelatihan peningkatan kapasitas bersama UPT Puskesmas Mataraman. Pelatihan tersebut...
-
Dalam Mempererat Silaturahmi, Pambakal Simpang Tiga Hadiri Rapat Pertemuan KBU Astambul Mataraman
Pambakal Desa Simpang Tiga menghadiri rapat pertemuan Keluarga Besar Ustadz/Ustadzah (KBU) se Kecamatan Astambul dan Mataraman. Acara tersebut berlangsung di Unit 078 Yayasan Darul Hasanah Desa Simpang,...
-
Ketua TP-PKK Desa simpang Tiga Hadiri Kegiatan Peringatan Hari Kartini Ke-146
Ketua Tim Penggerak PKK Desa Simpang Tiga, Ainun Jariyah turut hadir dalam acara peringatan Hari Kartini yang ke-146. Acara tersebut dilaksanakan di aula PTPN XIII Danau Salak, Desa Bawahan Selan, Kecamatan...